MEMELIHARA BUMI: UPAYA PRAKTIS DALAM MENGAPLIKASIKAN NILAI-NILAI EKOTEOLOGI UNTUK PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM

Iman Kristina Halawa, Anen Mangapul Situmorang

Abstract


Kehidupan modern yang berkembang pesat telah menghadirkan tantangan baru dalam menjaga keseimbangan antara ekosistem alam dan kebutuhan manusia. Salah satu pendekatan yang semakin diakui adalah penggunaan nilai-nilai ekoteologi dalam pengelolaan sumber daya alam. Tulisan ini membahas upaya praktis dalam menerapkan nilai-nilai ekoteologi untuk melindungi dan mengelola sumber daya alam. Dengan menggunakan pendekatan interdisipliner, dengan menyajikan tinjauan konseptual dan beberapa studi kasus yang mengilustrasikan implementasi nyata dari nilai-nilai ekoteologi dalam berbagai konteks pengelolaan sumber daya alam.

 


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Celia Deane-Drummond. Teologi Dan Ekologi. Jakarta: Gunung Mulia, 2006.

Crystallography, X-ray Diffraction. “Teologi Ekologi,” 2016, 1–23.

Dwi Arianita Wulan Sari. “BAB 3 Ekologi,” n.d. https://www.researchgate.net/profile/Flora-Elvistia-Firdaus/publication/377956861_E-BOOK_BIOLOGI_LINGKUNGAN/links/65bf732d34bbff5ba7ec853c/E-BOOK-BIOLOGI-LINGKUNGAN.pdf#page=54.

Effendi, Rahayu, Hana Salsabila, and Abdul Malik. “Pemahaman Tentang Lingkungan Berkelanjutan.” Modul 18, no. 2 (2018): 75. https://doi.org/10.14710/mdl.18.2.2018.75-82.

Emil, S. “Konsep Pembangunan Berkelanjutan.” Jakarta, 1990.

Herawati, Azizah. “Sikap Ululalbab Dalam Menerima Kebenaran.” Kantor Kementerian Agama Kabupaten Magelang, 2022. https://magelang.kemenag.go.id/sikap-ululalbab-dalam-menerima-kebenaran/.

Jan S Aritonang. Teologi-Teologi Kontemporer,. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2018.

Konrad Ott. Environmental Ethics, Online Encyclopedia Philosophy of Nature, n.d.

Maraya, Erik Agung. “Kajian Ekoteologi Upaya Gereja Toraja Jemaat Miallo Terhadap Penambangan Pasir Di Mappak Tana Toraja,” n.d. https://repository.uksw.edu/handle/123456789/25793.

Minggayani, Tan. “Alam Semesta Sebagai Sarana Kehidupan.” Kementerian Agama Republik Indonesia, 2021. https://kemenag.go.id/khonghucu/alam-semesta-sebagai-sarana-kehidupan-q8f7jp.

Muavia, Ameer. “How to Use Balance and Harmony in Graphic Design.” Creative Graphic Designer. Accessed April 24, 2024. https://www.linkedin.com/pulse/how-use-balance-harmony-graphic-design-ameer-muavia.

Natsir, Ahmad, Amrullah Ali Moebin, and Wahyu Eka Styawan. “Nilai-Nilai Ekoteologi Dalam Jurnalisme Lingkungan.” Kontemplasi: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin 09, no. 01 (2021).

Resti, Alzena. Menumbuhkembangkan Sikap Peduli Pada Makhluk Hidup Sejak Dini. Solo: Aryhaeko Sinergi Persada, 2018.

Sindh Madresatul Islam University, Karachi. “Keserakahan Dan Ketakutan,” 2020. https://www.coursehero.com/file/p4jmlk3/BAB-IV-KESERAKAHAN-DAN-KETAKUTAN-GREED-AND-FEAR-Keserakahan-dan-ketakutan/.

Usmandjanovna, Askarkhodjaeva Karima. “Ecology Independent Science.” International Journal Orange Technologies 2, no. 12 (2020). https://www.neliti.com/publications/333508/ecology-as-an-independent-science.

Yumarma, Andreas. “Spiritualitas Kepedulian Dan Keadilan Sosial.” Gereja Ibu Teresa, 2022. https://parokicikarang.or.id/detailpost/spiritualitas-kepedulian-dan-keadilan-sosial.




DOI: https://doi.org/10.53687/sjtpk.v5i2.257

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
SESAWI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Editorial Address: