TANGGUNG JAWAB GURU DALAM PENCAPAIAN TUJUAN PAK DI SEKOLAH MENURUT MATIUS 28:19-20
Abstract
Dalam Pendidikan Agama Kristen, untuk menetapkan arah, sasaran atau tujuan PAK adalah hal yang sangat penting dan sangat menentukan bahkan menjadi prinsip utama Pendidikan Agama Kristen. Tanggung jawab Guru PAK perlu dipahami dan dilaksanakan secara tepat sehingga tujuan Pendidikan Agama Kristen dapat tercapai. Metode yang digunakan dalam karya ilmiah adalah kajian pustaka. Hasil kajian membuktikan bahwa tercapainya tujuan PAK di sekolah dapat diukur dari: siswa percaya dan menerima Yesus sebagai Juruselamat, siswa memiliki persekutuan dengan Tuhan dan yang terakhir siswa melakukan firman Tuhan dalam kehidupannya.
Full Text:
PDFReferences
Amos Neolaka dan Grace Amialia A, Neolaka, Landasan Pendidikan Dasar Pengenalan Diri Sendir Menuju Perubahan Hidup (Depok: Kencana, 2017). 11
Ferry Yang, Pendidikan Kristen, (Surabaya: Momentum, 2018). 33
Rifai, Penelitian Tindakan Kelas Dalam PAK (Sokorejo Sukoharjo: BornWIns Publising, 2016). 262
Tim Penyusun, Kamus Besar Bahasa Indonesia (Jakarta: Balai Pustaka, 1995). 330
A Dan Kai, Kajian Pedagogis Tentang Tanggung Jawab Guru PAK Secara Profesional Terhadap Prestasi Belajar Perserta Didik, Pendidikan Agama Kristen SHANAN ISSN: 2549-8061, 3 (2019), 2 Hal. 78
Petrus Supardi, Guru Di Pedalaman Papua, 2019.
Johan Setiwan, Metodologi Penelitian Kualitatif, (Jawa Barat: CV Jejak, 2018) Hal 7.
Wawasan Edukasi, Kajian Pustaka, 2020
Daniel Nuhamara, Pembimbing PAK (Bandung: Jurnal Info Media, 2009). 31
Robert R. Boehlke, Sejarah Perkembangan Pikiran Dan Praktek PAK (Jakarta: Gunung Mulia, 2003). 534
Hasan Susanto, Perjanjian Baru Interlinier Yunani-Indonesia, 2nd (Jakarta: Lembaga Alkitab Indonesia, 2010). 178
Tim Penulis RH, ‘Renungan Harian: Menjadi Ciptaan Baru Perlu Dibuktikan Secara Nyata Tak Hanya Keinginan Tanpa Ada Fakta’, Yayasan Gloria, 2020
Elisabet B. Surbakti, Benarkah Yesus Juruselamat Universal (Jakarta: Gunung Mulia, 2005). 102
Rita Wahyu, ‘Asal dan Makna Baptisan’, 2010
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
SESAWI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.